Harga Piala Penghargaan Kejuaraan Olahraga

Facebook
Twitter
LinkedIn

Contoh Piala atau Trophy Untuk Kejuaraan Olahraga

Apa yang ada dalam benak kamu, ketika mendengar kata piala penghargaan dan trophy? Apakah kamu akan berpikir bahwa keduanya adalah hal yang sama? Mengingat keduanya memiliki peran yang sama. Terlebih harga piala penghargaan dan harga trophy tidak memiliki rentang harga yang  jauh berbeda. Atau malah sebaliknya? Trophy dan piala penghargaan adalah dua jenis benda yang sangat berbeda?

Walaupun sama-sama diberikan kepada orang yang berhasil memenangkan perlombaan maupun kejuaraan tertentu, namun sebenarnya piala penghargaan dan trophy adalah dua benda yang berbeda lho. Mau tahu apa saja perbedaan piala penghargaan dan trophy? Penasaran dengan contoh piala penghargaan dan trophy? Jika iya, simak saja uraian berikut ini.

Piala penghargaan asean risk award
Piala penghargaan asean risk award

Perbedaan Piala dan Trophy

Sekilas mungkin piala dan trophy terlihat sama, tak ada bedanya. Apalagi jika bahan pembuatannya sama. Seperti halnya piala akrilik dan trophy akrilik. Keduanya akan terlihat sama saja. Untuk itu, supaya kamu tidak bingung membedakan antara piala dan trophy, yuk perhatikan beberapa perbedaan antara piala dan trophy berikut ini.

  1. Bentuk

Banyak orang yang tidak tahu, bahkan mungkin tidak menyangka jika piala dan trophy memiliki bentuk yang berbeda. Jika piala identik dengan bentuk cangkir besar, trophy lebih dikenal dengan bentuk patung kecil. Selain itu, piala terlihat memiliki cakupan yang lebih luas dibandingkan trophy yang hanya umum ditemukan pada pertandingan-pertandingan cabang olahraga.

  1. Piala adalah Bagian dari Trophy

Perbedaan selanjutnya ada pada jangkauan istilah piala dan trophy. Jika sebelumnya ada yang berpendapat cakupan piala lebih luas daripada trophy, namun sebenarnya piala merupakan bagian dari trophy. Sehingga secara tidak langsung Hal ini membuktikan bahwa trophy memiliki jangkauan yang lebih luas.

Namun dalam kehidupan sehari-hari ( meskipun bukan pada cabang pertandingan olahraga ) piala lebih sering digunakan ketimbang trophy. Ini tentunya disebabkan karena piala yang cenderung lebih umum bagi masyarakat ketimbang trophy. Selain itu dari sisi harga dapat dilihat bahwa harga piala plastik cenderung lebih murah dibandingkan harga piala maupun trophy yang terbuat dari kaca maupun akrilik. Sehingga piala plastik juga lebih menghemat budget dan membuat masyarakat umum lebih memilih piala.

  1. Proses Pemberian

Hal yang paling mencolok dari perbedaan antara piala dan trophy adalah pada proses pemberian penghargaan. Piala cenderung diberikan untuk pertandingan atau perlombaan individu. Seperti halnya atletik, balapan mobil dan lain sebagainya. Bahkan pemain terbaik dari sebuah pertandingan beregu ( contohnya pemain terbaik dari pertandingan basket ) akan mendapat piala bukan trophy. Tentunya hal tersebut karena penghargaan diberikan atas nama individu bukan kelompok.

Sedangkan untuk pertandingan beregu, entah itu sepak bola, basket, voli, futsal, lari estafet dan beragam pertandingan lainnya, penghargaan yang diberikan kepada pemenang disebut sebagai trophy. Sehingga intinya, jika piala biasanya digunakan untuk pertandingan individu maka trophy untuk pertandingan berkelompok.

Itulah beberapa perbedaan antara piala dan trophy. Bagaimana? Apakah kamu semakin paham dengan perbedaan antara piala dan trophy? Ataukah masih bingung dengan perbedaan keduanya?

Piala Kejuaraan Olahraga

Walaupun memiliki jangkauan yang lebih luas, karena tidak hanya bertumpu pada pertandingan olahraga namun tak dapat menutupi bahwa piala adalah salah satu yang cukup populer dalam pertandingan olahraga. Hal ini dapat terlihat dari tempat jual piala Jogja yang lebih ramai akibat pesanan untuk lomba olahraga dibandingkan perlombaan lainnya. Membuat piala seolah-olah khusus untuk pemberian gelar pada pertandingan olahraga raga.

To41 piala olahraga turnamen badminton gcsp

Padahal hal tersebut, didasari karena harga piala futsal dinilai lebih terjangkau dibandingkan dengan harga piala trophy. Sehingga banyak panitia-panitia kegiatan perlombaan olahraga yang  memesan piala murah Jogja dibandingkan memesan trophy. Ini tentunya menimbulkan kesan seolah piala lebih identik dengan pertandingan olahraga dibandingkan dengan trophy. Meskipun kenyataannya berbanding terbalik.

Trophy Kejuaraan Olahraga

Eksistensi piala di dalam kejuaraan olahraga memang jauh lebih tinggi dibandingkan eksistensi dari trophy. Ini dapat terlihat dari sepak bola yang menggunakan piala untuk penghormatan kejuaraannya. Bahkan dalam kejuaraan dunia yang diperebutkan adalah piala dunia.

Trophy bergilir porseni politeknik
Trophy bergilir porseni politeknik

Sebenarnya ini bukan hal yang krusial. Toh harga piala sepak bola lebih terjangkau dan lebih mudah dibuat. Mungkin ini juga terjadi di dalam harga piala dunia. Sehingga mereka lebih memilih menamainya piala dunia daripada trophy dunia.

Trophy dan piala dapat menjadi hadiah kejuaraan. Selain itu, dapat juga menjadi bentuk penghargaan. Bahan piala kejuaraan dan penghargaan ada bermacam-macam. Setiap jenis bahan memiliki kelebihan dan kekurangan masing-masing.

Walaupun eksistensi piala lebih tinggi di dalam dunia kejuaraan olahraga, namun trophy tetap merupakan tanda penghargaan bergengsi di dunia kejuaraan dunia. Hal ini tentunya diakibatkan dari salah satu fakta yang telah dijelaskan sebelumnya, bahwa piala adalah bagian dari trophy. Sehingga bukan hal yang aneh jika harga piala tidak jauh berbeda dengan harga trophy.

Itulah beberapa informasi yang cukup menarik dan perlu kamu ketahui tentang piala dan trophy. Bagaimana menurutmu? Apakah informasi ini dapat membantu kamu? Oh iya, jika kamu ingin membuat baik piala maupun trophy, kamu bisa menghubungi satu souvenir. Sebuah perusahaan berskala nasional yang menyediakan jasa pembuatan souvenir, piala maupun trophy.

Sudah menjadi hal wajar jika dalam sebuah kejuaraan ada trophy dan piala sebagai hadiah kemenangan. Bahan piala pada umumnya terbuat dari logam karena awet dan tahan lama. Meskipun ada juga yang terbuat dari akrilik dan resin.

Dapatkan souvenir berkualitas dan elegan untuk keperluan dan kebutuhan perusahaan Anda, hanya di 1souvenir.id pusat pembuatan souvenir promosi  BERGARANSI dengan harga kompetitif dan mengedepankan kualitas produk. Segera hubungi kontak 1Souvenir.Id yang tertera di website ini untuk info pembuatan dan pemesanan souvenir eksklusif. Untuk anda yang ingin membeli souvenir produk ini bisa anda hubungi kami langsung caranya bisa klik langsung disini