Tahapan dalam Membuat Perencanaan Pengadaan Barang Jasa

perencanaan pengadaan barang jasa

Perencanaan pengadaan barang jasa adalah salah satu tahapan penting dalam procurement. Oleh karena itu, perusahaan atau lembaga perlu menyiapkannya dengan baik. Perencanaan tersebut dapat menjadi kunci kesuksesan proses pengadaan barang dan jasa. Baca Juga: Hindari Kesalahan Branding Perusahaan Yang Membuat Gagal Pengadaan barang dan jasa adalah suatu kegiatan yang rutin bagi suatu perusahaan atau lembaga. … Read more

Hindari Kesalahan Branding Perusahaan yang Membuat Gagal

kesalahan branding perusahaan

Suatu perusahaan perlu melakukan branding demi mendukung kelangsungan produksi. Sayangnya, banyak yang melakukan kesalahan branding perusahaan. Untuk itu, ada baiknya perusahaan mengenai seluk-beluk branding. Lantas apa itu branding? Bagaimana cara membuat brand sendiri? Branding adalah upaya untuk mengenalkan produk atau jasa melalui pengenalan citra yang baik. Sebuah perusahaan dapat membuat brand dengan cara membuat logo. … Read more

Jenis Branding Bisnis untuk Membangun Kemajuan Perusahaan

jenis branding bisnis

Untuk memajukan perusahaan, pengusaha perlu mengenali jenis branding bisnis. Dengan mengetahui jenis-jenis branding, perusahaan dapat memilih kemudian menentukan jenis branding yang sesuai dengan keadaan perusahaan. Sebelum mengenal jenis branding, alangkah baiknya mengetahui tentang hal-hal terkait branding. Apakah brand dan branding itu sama? Apa itu branding dan marketing? Brand dan branding meskipun sama memiliki pengertian yang … Read more