5 Upaya Optimalkan Kepuasan Pelanggan demi Kemajuan Bisnis
Bagi sebuah perusahaan, kepuasan pelanggan adalah hal yang penting. Hal ini karena kepuasan konsumen dapat meningkatkan keuntungan perusahaan, baik secara langsung maupun tidak langsung. Kepuasan tersebut dipengaruhi oleh beberapa faktor. Adapun faktor yang mempengaruhi kepuasan pelanggan adalah sebagai berikut. Pelayanan: Pelayanan menjadi pilar utama untuk membangun hubungan baik antara perusahaan dan konsumen. Kepuasan pelanggan atas … Read more